Tuesday, October 6, 2015

Trik Bertahan Dari Serangan Tunggal (Single Attack)

Trik aman dari serangan tunggal (single attack) dari musuh adalah :

Rekomendasi minimal Kastil level 19
  1. Upgrade Pelatihan pasukan di kastil (Infanteri, Pemanah, Kavaleri, dan Chariot) hingga level 19 sehingga dapat melatih troops level 7 semuanya.
  2. Latih infantery level 7 minimal 300.000 troops. Kenapa? Karena infanteri lv.7 bagus untuk bertahan dari serangan (pengepungan), kurangi kerukan dari archer dan crossbowman (pemanah), semakin banyak infanteri lv.7 semakin kuat pertahanan kastil.
  3. Latih Pemanah (archer) level 7 sebanyak 200.000 troop (lebih banyak lebih bagus). Ke apa? Karena archer lv.7 bonus serangan selama bertahan, selain itu archer lv.7 ini memiliki serangan yg bagus juga untuk menyerang musuh.
  4. Bila kastil belum bisa melatih troops level 7 diatas, maka saat ada serangan reinforce seluruh troops ke kastil teman yang memiliki power dan defence yang kuat.
  5. Saat event kills usahakan kastil tidak memiliki resource/harta. Kenapa? Karena musuh sangat tergiur untuk menyerang dengan resource/harta yang banyak dengan troops juga banyak.
  6. Gunakan item Anti Scout supaya musuh tidak dapat mengetahui jumlah troops dan resource/harta kastil
  7. Gunakan shield selama mungkin jika tidak memungkinkan melakukan hal-hal diatas (poin 1-6)
Mudah-mudahan bermanfaat
Salam JENDERAL⭐ #K11 Clash Of Kings

0 komentar:

Post a Comment

Setiap komentar anda sangat berarti untuk de'o (baca: saya)kritik dan saran ditunggu ya..
Reaksi anda terhadap artikel de'o jangan lupa ya

Protected by Copyscape Originality Check